METODE PERANCANGAN PEMOROGRAMAN
Review Materi
Materi Pertemuan 2
Materi Pertemuan 2
ALGORITMA & PEMROGRAMAN
APAKAH ALGORITMA ?
·
Algoritma berisi langkah-langkah yang dibutuhkan untuk
menyelesaikan sebuah tugas.
·
Sebuah
algoritma harus:
–
Memiliki
masukkan (input)
–
Menghasilkan
keluaran (output)
–
Terdefinisi
jelas (definiteness)
–
Memiliki
kondisi akhir (finiteness)
–
Memberi
solusi yang diharapkan (effectiveness)
–
Berlaku
untuk setiap himpunan input sesuai dengan masalah yang diberikan (generality)
CONTOH ALGORITMA
Program
Hitung_Kembali
{menghitung uang kembali apabila input data tersebut
diberikan}
Deklarasi
long sisa, uang_bayar, total_bayar
Deskripsi
Baca
total_bayar Hitung sisa = uang_bayar - total_bayar
Cetak sisa
END
CARA UNTUK MENYAJIKAN ALGORITMA
1.
Pseudocode
Ø Pseudocode merupakan salah satu cara untuk
menuliskan algoritma
Ø Karakteristik Pseudocode:
–
Statement
/ Perintah di tulis dalam bahasa Inggris / Indonesia sederhana.
–
Setiap
perintah di tulis dalam baris terpisah
–
Keyword
digunakan untuk menjelaskan control structure tertentu.
–
Setiap
set/bagian instruksi memiliki awal dan akhir
–
Pengelompokkan
statement bisa membentuk satu modul yang mempunyai nama.
Struktur Pseudocode
·
Algoritma
terdiri dari tiga bagian yaitu :
–
Judul
(Header) : mendefinisikan nama dengan menentukan apakah teks tersebut adalah
program, prosedur, fungsi.
–
Deklarasi
: mendefinisikan nama variabel, nama konstanta, nama prosedur, nama fungsi yang
akan digunakan dalam algoritma.
–
Deskripsi
: mendefinisikan langkah-langkah penyelesaian masalah mulai dari input, proses
dan ouput.
Ø Pada setiap bagian tersebut apabila
akan dituliskan komentar mengenai setiap bagian tersebut dituliskan diantara
tanda kurung kurawal
Contoh : { Komentar }
Contoh Pseudocode
Program
Luas_Lingkaran
{menghitung
luas sebuah lingkaran apabila jari-jari lingkaran tersebut diberikan}
Deklarasi
inisialisasi konstanta phi = 3.14
inisialisasi r, luas_lingkaran
Deskripsi
Baca data r
luas_lingkaran = phi * r * r
cetak luas_lingkaran
2.
Flowchart
·
Flowchart
adalah suatu alat yang menunjukkan langkah-langkah yang harus dilaksanakan
dalam menyelesaikan suatu permasalahan untuk komputasi dengan cara
mengekspresikan ke dalam serangkaian simbol-simbol grafis
·
Contoh
Flowchart :
Ø Simbol-simbol Flowchart Program
DATA PROGRAM
·
Program ditulis untuk memproses data, dibutuhkan
pemahaman yang baik terhadap sifat dan struktur dari data yang sedang
diproses.
·
Data
dalam program mungkin dapat berupa variabel tunggal (seperti : integer,
karakter), atau kelompok (seperti :
array, file)
VARIABLE & KONSTANTA
·
Variabel
adalah nama yang diberikan kepada kumpulan sel memori untuk menyimpan item data
tertentu yang nilainya dapat berubah pada program dieksekusi. Contoh : namamhs, tgl_lahir, alamat1, dll.
·
Konstanta
adalah item data dengan nama dan nilai yang tetap sama selama program di
eksekusi. Contoh : define phi 3.14 atau phi = 3.14.
ELEMEN-ELEMEN PROGRAM
A. Aturan leksikal
·
Token
–
Token
(Kata) yaitu elemen terkecil pada bahasa pemrograman yang memiliki arti penting
bagi compiler.
–
Yang
termasuk token antara lain: identifier, keywords(reserved words), operator, dan
sebagainya.
–
Token
yang satu dengan yang lain dipisahkan dengan satu atau lebih spasi, tabulasi,
baris baru, atau komentar.
·
Komentar
–
Digunakan
untuk memberikan suatu keterangan yang akan menjelaskan isi dari program secara
singkat.
–
Komentar
hanya sebuah tulisan pada program dan tidak akan diproses oleh komputer.
–
Bertindak
sebagai dokumentasi.
–
Notasi
komentar pada setiap bahasa pemrograman berbeda-beda.
–
Contoh
:
·
{komentar
pada pascal}
·
//komentar
pada c++
·
‘komentar
pada visual basic
·
Indentifier
–
Identifier
adalah token yang merepresentasikan nama sesuatu seperti : variabel/konstanta,
field/atribut, prosedur/fungsi, dan lain-lain.
–
Aturan
pemberian nama identifier:
·
Karakter
pertama harus berupa huruf.
·
Karakter
kedua dan selanjutnya dapat berupa huruf/angka/underscore.
·
Tidak
boleh menggunakan karakter simbol (@ # $ % & *, dll) kecuali underscore.
·
Tidak
boleh menggunakan kata kunci (keywords/ reserved words).
·
Huruf
besar/kecil dianggap berbeda (khusus C++)
·
Tidak
boleh ada spasi.
·
Nama
identifier sebaiknya disesuaikan dengan kebutuhan atau sesuai objek yang akan
diberi nama.
–
Contoh
penamaan identifier yang benar : idcust, tgl_lahir, telp1, dll.
–
Contoh
penamaan identifier yang tidak benar : @kdbrg, double, nama-depan, 3erat_badan,
dll.
·
Keyword/Reserved
Word
–
Keywords
atau reserved words merupakan kata-kata
yang telah ada/didefinisikan oleh bahasa pemrograman yang bersangkutan.
–
Kata-kata
tersebut telah memiliki definisi yang sudah tetap dan tidak dapat diubah.
–
Karena
telah memiliki definisi tertentu, maka katakata ini tidak dapat digunakan
sebagai identifier.
–
Contoh
Keyword : break, switch, continue, repeat, until, function dll
·
Operator
–
Merupakan
simbol-simbol khusus yang digunakan untuk mengoperasikan suatu nilai data
(operand).
–
Operator
yang digunakan dalam pemrograman:
·
Arithmetic
operator
·
Assignment
operator
·
Logical
operator
·
Relational
operator
·
Pointer
operator
·
Bitwise
operator
B. Tipe Data
·
Tipe
data terstruktur yaitu tipe data yang dapat menampung lebih dari satu nilai, sbb:
1)
Array
adalah tipe data berindeks yang terdiri dari satu atau lebih elemen/komponen
yang memiliki tipe data yang sama.
2)
Record
adalah tipe data yang digunakan untuk merepresentasikan kumpulan (set)
elemen/komponen yang memiliki satu jenis atau lebih tipe data. Tiap element
disebut juga field atau property atau attribute
C. Expression
–
Expression
(ekspresi) yaitu suatu pernyataan yang menghasilkan suatu nilai.
–
Expression
tersusun dari operator dan operand yang digunakan untuk menghitung atau memberi
suatu nilai suatu variable atau identifier.
–
Expression
yang paling sederhana yaitu nama variable.
–
Expression
yang lebih kompleks akan melibatkan operator-operator, maupun pemanggilan
function atau procedure.
D. Statement
–
Statement
merupakan bagian program yang berisi perintah yang akan dieksekusi /
dijalankan. Karena itu, statement-statement ini menentukan bagaimana jalannya
program dan bagaimana suatu nilai variable dimanipulasi/berubah.
–
Statement
dapat dikelompokan menjadi antara lain:
1. Simple Statement
Yang
digolongkan ke dalam simple statement (statement sederhana) yaitu statement
yang tidak berisi statement lainnya, sebagai berikut :
o
Assignment Statement yaitu statement yang digunakan untuk memberikan nilai ke suatu variable,
contohnya :
ü a := 10;
ü b := a * 2;
ü c := c * b;
o
Statement untuk pemanggilan function atau procedure yaitu statement yang memanggil
function atau procedure yang telah didefinisikan pada program. Contoh :
ü Calculate (a,b);
ü Cetak (a,b);
o
Jump Statement
yaitu statement yang digunakan untuk melompati statement-statement lain. Contoh
:
ü Melompat ke statement tertentu goto
ü Keluar dari iterative statement break
2. Compound Statement
–
Compound statement (kumpulan statement) adalah sekumpulan statement yang terdiri dari
statement-statement lain, termasuk juga selection statement dan
interaction.
–
Selection statement digunakan untuk melakukan pemilihan sekumpulan statement (compound
statement). Contoh :
a.
If ……Then
b.
Perintah Case
–
Iteration statement digunakan untuk melakukan perulangan sekumpulan statement (compound
statement). Contoh :
a.
Do While
b.
Repeat …….Until
c.
For……EndFor
E. Function & Procedure
–
Procedure
dan Function disebut juga subroutine, merupakan blok statement yang dapat
dipanggil dari lokasi yang berbeda di dalam program.
–
Yang
membedakan antara function dan procedure yaitu: suatu function jika
dijalankan/dipanggil akan mengembalikan suatu nilai.
–
Ketika
procedure atau function dipanggil, kita dapat melewatkan suatu nilai ke dalam
function atau procedure tersebut.
–
Nilai
yang dilewatkan disebut juga argument atau parameter.
TUGAS 1
Buatlah pseudocode & flowchart untuk menghasilkan 1 liter
air dengan menggunakan tabung dengan ukuran 3 liter dan 5 liter. Catatan Tugas :
1.
Tugas
dibuat pada kertas folio bergaris dengan menggunakan bolpoint.
2.
Tugas
dikumpulkan pada saat pertemuan 3. Bagi mahasiswa yang tidak mengumpulkan tugas
maka tidak mendapat nilai tugas 1 (tidak ada sistem susulan).
–
Pseudocode
Program penghitung
{menghitung 1 liter air
dengan menggunakan tabung 3 liter dan 5 liter}
Deklarasi
inisialisasi air 1 liter
inisialisasi tabung 3 liter & 5 liter
Deskripsi
input
tabung = 1 liter
Jika ya maka cetak tabung 1 liter
Jika tidak maka kembali lagi input hingga tabung 1 liter
Selesai
{menghitung 1 liter air
dengan menggunakan tabung 3 liter dan 5 liter}
Deklarasi
inisialisasi air 1 liter
inisialisasi tabung 3 liter & 5 liter
Deskripsi
input
tabung = 1 liter
Jika ya maka cetak tabung 1 liter
Jika tidak maka kembali lagi input hingga tabung 1 liter
Selesai
–
Flowchart
Oke nanti lanjut lagi ya😜
Komentar
Posting Komentar